• Tepo Asa Aroa

post-image

Berbekal Ikan Gabus, Meti dan Cakalang, Morut Raih Juara II Lomba Masak Serba Ikan Se-Sulteng

Palu, MCDD - Baru sehari dilantik menjadi Ketua Forum Peningkatan Konsumsi Ikan (Forikan) Morowali Utara, Ketua Tim Penggerak PKK Morut Febriyanthi DJ. Hehi Hongkiriwang langsung mencatat prestasi dengan meraih juara II Lomba masak serba ikan yang digelar Dinas Kelautan dan Perikanan Sulteng.